Definisi pertama tentang atom adalah sesuatu yang terkecil, yang tidak bisa lagi dibagi-bagi lagiDi dalam atom itu hanya terdapat bagian yang disebut bagian sub-atom yaitu proton, neutron dan elektron, dengan proton dan neutron yang menempati inti serta memperngaruhi massa suatu atom.Elektron sebagai partikel negatif mengelilingi inti pada lintasan-lintasan tertentu (teori Bohr). Lintasan-lintasan...
Periode
Tabel Periodik modern terdapat juga lajur yang horisontal atau yang mendatar. Lajur yang mendatar itu memiliki susunan sesuai kenaikan nomor atom, perubahan periodik baik fisika atau kimianya.Jadi, periode adalah lajur mendatar pada sistem periodik. Pada sistem periodik yang kita kenal saat ini, terdapat 7 periode:Periode I terdiri atas 2 unsurPeriode II dan III masing-masing terdiri dari 8 unsurPeriode...
Groups (Golongan)
Menyambung pada postingan yang sebelumya, disini akan dibahas tentang golongan. Ini memungkinkan di mana saja letak unsur-unsur yang sudah diketahui sifat-sifatnya.Dalam hal ini, golongan itu adalah lajur vertikal yang tersusun menurut kemiripan sifatnya. Sistem periodik modern, terdapat yang disebut golongan-golongan besar.Golongan utamaGolongan transisiGolongan transisi dalamGolongan itu mempunyai...
Sistem Periodik Modern

Sebelumnya, saya minta maaf karena fakum dalam blogging catatan kimia ini. Ya, karena banyak sekali tugas-tugas dari sekolah. Sambil pusing-pusing sedikit gitu. Namun, syukur dengan pertolongan Tuhan, aku gak jadi stress karena tugas itu. Kata teman-teman, aku itu orangnya agak gila, ceria, suka diskusi,...
Latihan Soal Konsep Moles dan Stoichiometri
Untuk teman-teman pembaca inilah saatnya kita latihan soal untuk Konsep Mol dan stoichiometri. Soal-soal ini saya ambil dari buku pembimbing OSN Kimia. Inilah dia,Pada suhu dan tekanan tertentu, satu liter gas X massanya 1,5 gram. Jika pada keadaan tersebut massa 10 liter gas NO (Mr = 30) adalah 7,5 gram, maka berapakah berat molekul gas tersebut?Sebanyak 92 gram senyawa karbon dibakar sehingga menghasilkan...
Langganan:
Postingan (Atom)